MARIA NOVIANTI; " />
Detail Cantuman Kembali

XML

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP PERAWARAT DENGAN PERAWATAN KLIEN ISPA DI MASA PANDEMI COVID-19 DI RUMAH SAKIT LABUANG BAJI MAKASSAR


ABSTRAK
Penyakit infeksi saluran pernapasan akut (ISPA) masih menjadi salah satu penyakit akut dapat menyebabkan kematian pada balita, Infeksi saluran pernapasan akut dapat disebabkan juga oleh virus atau bakteri.Tujuan Untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan sikap perawat dengan perawatan klien ispa di RSUD Labuang Baji Makassar.
Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian kuantatif dengan metode pendekatan total sampling dengan jumlah sampel sebanyak 31 responden.
Dari hasil menunjukkan bahwa variabel pengetahuan mempengaruhi secara signifikan dengan perawatan klien ispa di RSUD Labuang Baji Makassar dengan nilai p value (0,002 < 0,05). Sedangakan dari hasil menunjukkan bahwa variabel sikap juga mempengaruhi secara signifikan dengan perawatan klien ispa di RSUD Labuang Baji Makassar dengan nilai p value (0.003 < 0,05). Adanya hubungan antara pengetahuan dan sikap perawat dengan perawatan klien ispa di RSUD Labuang Baji Makassar. Khususnya bagian rawat inap RSUD. Labuang Baji Makassar agar berperan aktif dalam perawatan klien ispa, sehingga dapat mampu menciptakan masyarakat yang sehat.
Kata Kunci: Perawatan Klien Ispa

MARIA NOVIANTI - Personal Name
SKRIPSI (S1. KEPERAWATAN 2021) MAR h
NONE
SKRIPSI MARIA NOVIANTI 17172010 TAHUN 2021
SKRIPSI (S1)
Indonesia
STIKES GUNUNG SARI
2021
MAKASSAR
xviii, 56 hlm,; ilus,; 28 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...